dev-psikologi

By

Sebanyak 5 Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Fakultas Psikologi UI (F. Psi UI) menerima penghargaan tanda jasa Satyalancana Karya Satya dari Presiden Republik Indonesia. Penganugerahan diserahkan langsung oleh Dekan F. Psi UI, Dr. Bagus Takwin, M. Hum., Psikolog, mewakili Presiden Joko Widodo pada Selasa (07/08) di Ruang Baca Ged. D Fakultas Psikologi UI. Penerima...
Read More
Pada hari Sabtu 28/05/2022, Fakultas Psikologi Universitas Indonesia telah melaksanakan Open House untuk program studi Pascasarjana S2 Sains, S2 Profesi, S2 Terapan dan S3 Doktor. Acara ini merupakan kali kedua yang dilaksanakan oleh Fakultas Psikologi UI dengan total jumlah peserta mencapai 200 orang. dilaksanakan secara daring melalui platform zoom, open house yang dilaksanakan dari pukul...
Read More
Sabtu, 30 April 2022, Sekolah Mapres, program kerja di bawah Departemen Keilmuan BEM Fakultas Psikologi UI 2022 mengadakan acara Grand Final Pilmapres Fakultas Psikologi UI 2022 dengan Marvel Annika Jasmine Purubaningrum sebagai penanggung jawab acara. Grand Final Pilmapres Fakultas Psikologi UI 2022 merupakan acara puncak dari rangkaian acara Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) yang bertujuan sebagai...
Read More
Depok (30/03/2022) Fakultas Psikologi Universitas Indonesia bekerjasama dengan PT Asuransi Central Asia (ACA) dan PT Howden Insurance Brokers Indonesia serta RS Permata Depok, menyelenggarakan Webinar Health talk Series 1 dengan tema “ Ergonomi saat bekerja dari rumah dan kantor”, secara online melalui platform zoom. Webinar ini menghadirkan narasumber dr. Evi Rachmawati, SpKFR yang merupakan Dokter...
Read More
Sabtu (26/03/2022) Fakultas Psikologi Universitas Indonesia (F. Psikologi UI) turut berpartisipasi dalam UI Virtual SBMPTN Info Days 2022. UI Virtual SBMPTN Info Days adalah kegiatan promosi program studi yang diinisiasi oleh Biro Humas dan KIP UI dengan menggandeng seluruh fakultas yang ada di lingkungan UI. Kehadiran F. Psikologi UI pada acara tersebut adalah untuk mengenalkan...
Read More
Kamis (31/3) Fakultas Psikologi UI (F. Psikologi UI) menggelar kegiatan Tarhib Ramadhan 1443 H secara online. Kegiatan ini rutin digelar setiap tahunnya dalam rangka menyambut bulan suci ramadhan. Tahun ini tarhib F.Psikologi UI mengusung tema “Akhlak Ramadhan dalam Produktivitas Kerja”. Acara ini dihadiri oleh pimpinan, staf pengajar, tenaga kependidikan dan perwakilan mahasiswa F.Psi UI, serta...
Read More
Depok, 26 Januari 2022. Persepsi mengenai wanita yang ditinggal cerai dan keluarganya di dalam budaya patriarki cenderung negatif. Kesulitan finansial yang dialami, tekanan dari lingkungan sosial, dan dianggap kurang mampu mengasuh anak, adalah masalah yang mereka hadapi. Stigma ini memunculkan gambaran broken home family yang dianggap tidak dapat memberikan kesempatan bagi anggota keluarganya untuk berkembang....
Read More
Depok, 25 Januari 2022. Di Indonesia, jumlah penderita penyakit lupus belum bisa diketahui secara tepat. Peningkatan jumlah kasus lupus perlu diwaspadai oleh masyarakat dengan memberi perhatian khusus karena diagnosis penyakit lupus tidak mudah dan sering terlambat. Systemic Lupus Erythematosus (SLE) yang dikenal sebagai penyakit “seribu wajah” merupakan penyakit inflamasi autoimun kronis yang belum jelas penyebabnya,...
Read More
Universitas Indonesia menyelenggarakan acara Pelantikan dan Sumpah Jabatan Para Wakil Dekan Periode 2021-2025 pada Jumat, 7 Januari 2022. Acara pelantikan dipimpin oleh Rektor UI, Prof. Ari Kuncoro, S.E., M.A., Ph.D. Acara diselenggarakan secara hybrid, yaitu secara luring dan secara daring melalui Zoom. Pelantikan Wakil Dekan Fakultas Psikologi UI secara luring dilakukan di Ruang Baca Psikologi...
Read More
Lembaga Psikologi Terapan Universitas Indonesia membuka pendaftaran kegiatan “Coaching Technique: An Effective Tool for Assessment Feedback Session to Develop Competency Gap” bagi para asesor, praktisi HR dan para leaders dari berbagai organisasi dan perusahaan. Segera daftarkan diri Anda melalui: bit.ly/Feedback-CoachLPTUI untuk mendapatkan early bird!
Read More
1 10 11 12 13 14 50